Sabtu, 13 April 2013

Merpati Putih

 Sepasang Merpati Putih

Mencintai adalah hal terindah yang pernah dirasakan. semua hal yang dia alami berubah menjadi sesuatu yang menarik ketika dia bertemu seorang yang bsa membuat hidupnya bahagia. sebenarnya perubahan tidak terjadi begitu saja. semua berawal dari sebuah danau yang penuh dengan ketenangan.
seekor merpati jantan pergi disebuah danau, disebuah danau bertemu dengan seekor merpati putih betina yang dengan indahnya berada disebuah pohon. entah kenapa tak ada rasa sketertarikan sedikitpun terhadap merpati betina putih tersebut. berbeda dengan yg dirasakan merpati betina tersebut dia merasakan bagaimana nyamannya ketika pertama kali mereka bertemu dan saling mengenal keduanya. 
tapi mengapa tak ada satu halpun yang membuat seekor merpati jantan melihatnya. bukankah dia sangat menarik?. apa yang di rasakan itupun membuat sang merpati putih betina menjadi seekor merpati indah yang tak mempunyai sebuah kaca utuk melihat dirinya. Merpati itu pun pergi mencari kehidupan yang lain untuk membuat hidupnya lebih baik. disuatu pantai lain dia bertemu dengan seekor merrpati jantan yang membuatnya sangat menarik tetapi saat dia benar-benar bersamanya dan mempunyai kehiduapan yang sangat bahagia. dia menghilang, hilang, dan menghilang kemana perginya . bagaimana bisa dia pergi padahal disini ada seekor merpati yang bahagia karenannya ?. apakah dia tidak bisa melihat bagaimana dia hidup untuk menunggu kedatangannya kembali?.kembali dia menunggumu? kenapa kau tiba-tiba pergi?. apa yang merpati betina perbuat sehingga kau pergi dari hidupnya?. bagaimana dia bisa hidup bahagia tanpamu?. Haruskah dia rasakan lagi mempunyai keindahan tapi bagaikan tak mempunyai sebuah kaca untuk melihat keindahanya. Menunggu dan hanya menunggu yang dia lakukan.